Tempat Terapi Wicara di Bogor

Tempat Terapi Wicara di BogorTempat Terapi Wicara di Bogor hubungi AMG Clinic 0851 0140 3939

Autis, kata yang sering disalah artikan oleh kebanyakan orang tua. Autis sering disamakan dengan down syndrome, padahal dari kedua ganggaun diatas jelas berbeda maknanya.

Autism sendiri adalah jenis gangguan perkembangan yang sangat kompleks pada anak, yang gejalanya timbul sebelum si anak berumur 3 tahun. Penyebab dari autism adalah gangguan neurobiologist yang megakibatkan si anak kurang bisa berinteraksi dengan dunia luar secara efektif.

Orang tau harus bisa mengenali ciri-ciri anak yang mengalami gejala autisme, seperti contoh di bawah ini :

  • Memiliki hambatan dalam berbicara dan memahami bahasa
  • Kesulitan untuk berinteraksi dengan orang di sekitarnya dan susah untuk mengaitkan kejadian-kejadian di sekitarnya
  • Menyukai kesenangan terhadap satu benda dan memainkannya secara terus menerus
  • Sulit menerima perubahan
  • Melakukan gerakan pada anggota tubuh secara berulang-ulang

Tetapi dari berbagai macam ciri-ciri di atas terdapat cirri-ciri yang sangat menonjol seperti sikap si anak yang tidak mempedulikan sekelilingnya seakan sik dengan dunianya sendiri, anak autis jugakadang cenderung anti-sosial.

Alangkah baiknya untuk para orang tua segera mendeteksi si buah hati apakah mengalami gejala autism atau tidak dengan cara seperti di bawah ini :

  • Perhatikan anak anda, apakah dia bermain dan berinteraksi dengan anak-anak lain?
  • Apakah anak anda memperlihatkan ketertarikan pada benda-benda tertentu?
  • Apakah anak anda pernah memberikan suatu barang yang ia bawa lalu di berikan kepada anda?
  • Apakah anak anda sering meniru tingkah laku anda tanpa anda suruh?
  • Apakah anak anda merespon saat anda memanggil namanya?
  • Bila anda menunjukkan padanya objek yang jah dari pandangannya, apakah anak anda tertarik dan menoleh ke arah objek yang anda tunjuk?

Dari beberapa pertanyaan diatas jika anda mendapatkan jawaban tidak lebih dari dua, alangkah baiknya segera bawa buah hati anda ke dokter ahli atau spesialis anak, bisa juga anda membawa anak anda ke tempat terapi wicara di Bogor dan sekitarnya atau ke AMG Clinic untuk mengkonsultasikan kondisi anak anda dengan para ahlinya.